Material dapat diklasifikasikan menjadi dua kelompok, murni dan campuran.Pertama, sebagain besar material di sekitar kita adalah campuran, dan
sebagian besar adalah campuran multikomponen. Udara adalah contoh yang
baik,komponen utama udara adalah nitrogen dan oksigen. Jadi udara adalah campuran, bukan material murn.
Dapat dinyatakan bahwa di dunia ini tidak ada material yang benar-benar murni.Anda mungkin mengira bahwa air terdistilasi adalah air yang murni sempurna,Mensintesis material tertentu atau mengekstraksi material dari alam
memiliki tujuan teknologis tertentu. Dalam banyak kasus material murni
diperlukan. Jadi seni sintesis dan pemurnian adalah dua sisi dari mata
uang yang sama.
Sumber : http://www.chem-is-try.org/materi_kimia/kimia_dasar/pemurnian-material/material-murni-dan-campuran/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar